Apa Itu Blogger?


Bagi 
beberapa orang istilah blogger mungkin terdengar asing. Istilah blogger berkaitan erat dengan blog, platform media sosial. Lantas, apa itu blogger? Mereka yang menjalankan blog itu lah yang disebut sebagai blogger.

Media sosial menjadi salah satu platform yang kini banyak dikunjungi ketika orang tersambung dengan jaringan internet, termasuk blog. Jadi, apa itu blogger? Menjawab pertanyaan apa itu blogger, mungkin Anda sudah tahu dari penjelasan sebelumnya, yaitu orang yang menjalankan sebuah blog. Mereka ini adalah individu yang suka berbagi bagian dari kehidupannya dengan menulis sebuah tulisan yang kemudian diposting dalam blog mereka. Postingan blog mereka bisa memuat berbagai topik mulai dari seni, desain, olahraga, politik, kesehatan, dan masih banyak lagi.


Apa Itu Blogger?

Apa itu blogger? Menjawab apa itu blogger, blogger adalah seseorang yang menjalankan dan mengontrol sebuah blog. Dia berbagi pendapat dan pengetahuannya tentang berbagai topik untuk audiens target. Blog sendiri adalah jurnal online atau situs web informasi yang menampilkan informasi dalam urutan kronologis terbalik, dengan postingan terbaru yang muncul pertama, di bagian atas. Ini adalah platform di mana seseorang dapat berbagi pandangan mereka tentang sesuatu. Awalnya blog dikenal sebagai "weblog". Mereka digunakan agar orang bisa menulis tentang kegiatan mereka sehari-hari. Aktivitas sehari-hari atau pikiran mereka menjadi konten untuk situs mini yang mereka miliki, di mana mereka akan merekam pendapat, cerita, foto, dan video. Beberapa situs mini ini juga bisa mendapatkan pengikut, dan akhirnya lahir hobi blogging bagi sebagian orang.

Sumber: https://m.merdeka.com/jabar/apa-itu-blogger-berikut-penjelasan-dan-alasan-anda-harus-memulainya-kln.html



Komentar